Hadirkan Seni Musik dan Pawai Obor, Cara Kalebun Jangkong meriahkan Malam Takbiran

- Pewarta

Selasa, 9 April 2024 - 23:01 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SUMENEP, nusainsider.com Ratusan Masyarakat, Pemuda dan Pegiat Seni Desa Jangkong kecamatan Batang-batang melaksanakan pawai obor dan malam takbiran dimulai dari perempatan Pasar Legung hingga kediaman Kalebun Anom atau yang akrab disapa Kinandar Arif Santoso, Selasa 9 April 2024.

Diketahui, kegiatan tersebut merupakan kegiatan tahunan yang di laksanakan Pemerintah desa jangkong sejak kepemimpinan Kalebun anom setiap malam takbiran (red. Idul Fitri).

Kinandar arif santoso menyampaikan bahwa kegiatan malam takbir keliling tersebut diselenggarakan sebagai langkah dan atau cara pemuda bersama pemdes jangkong guna merayakan kemenenangan setelah 1 (satu) bulan penuh berpuasa.

banner 325x300

Atas nama kepala desa jangkong, inisiatif tersebut diselenggarakan setiap tahun tepatnya pada malam idul fitri dan akan menjadi momentum yang ditunggu-tunggu masyarakat setempat, “Imbuhnya kades Arif kepada media nusainsider.com saat ditemui di kediamannya, Selasa, 9 April 2024.

Setiap kegiatan keislaman selalu mendapat sambutan antusias dari masyarakat. Begitupun pemuda setempat selalu terlibat di dalamnya.

Baca Juga :  Media Pekaaksara bersama Bupati Sumenep Santuni 30 Anak Yatim Desa Lebeng Timur

Bahkan, kata arif, kegiatan pawai obor juga ikut serta guna memeriahkan malam menyambut Ramadan diiringi musik tong-tong Mega Remmeng dan Angin topan.

Melalui kegiatan semarak idul fitri tersebut, pihaknya berharap Ramadhan yang baru saja dilalui semoga bukan Ramadhan terakhir bagi kita. Insyaallah kita dapat dipertemukan kembali pada Bulan Ramadhan berikutnya.

Menjaga kebersamaan dengan harmonisasi. Perbedaan diantara masyarakat desa jangkong yang majemuk harus dijadikan simphoni yang indah.

“Atas nama Pemerintah Daerah Desa Jangkong bersama dengan jajaran, kami mengucapkan selamat Hari Raya Idul fitri 1445 Hijriah. Mohon maaf lahir dan batin”, Tutupnya.

Pantauan media, kegiatan malam takbiran pemerintah desa jangkong berlangsung meriah dengan di iringi Pawai Obor bersama 2 (Dua) Grup musik tong-tong asal Desa Legung Timur kecamatan Batang-batang.

Loading

Penulis : Mif

Berita Terkait

Dukung Kemandirian Energi Desa, LPPM Madura Tingkatkan Kualitas Hidup Masyarakat Melalui Ini
Expresikan Diri, Festival Kreasi Anak Yatim Akan Awali Pagelaran Kalender Event 2025
Terkuak! Korkab BSPS di Kabupaten Sumenep Diduga Terima Penghasilan 40M Lebih sepanjang 2024
Polsek Saronggi Ungkap Narkoba dan Amankan Pelaku di Jalan Raya
378.126 Ribu Rekening Tabungan Simpedes, Bukti Kepercayaan Masyarakat Bertransaksi Aman dan Mudah Hanya Di BRI
Pesta Rakyat Simpedes 2024, BRI Sumenep Sediakan Satu Unit Mobil New Ertiga Mewah
Polres Sumenep Amankan Pelaku Penganiayaan Anak di Sumenep
Cetak Kader yang Mampu Menjawab Tantangan Zaman, PC Kopri Jember Gelar SKK

Berita Terkait

Minggu, 12 Januari 2025 - 15:25 WIB

Dukung Kemandirian Energi Desa, LPPM Madura Tingkatkan Kualitas Hidup Masyarakat Melalui Ini

Minggu, 12 Januari 2025 - 12:43 WIB

Expresikan Diri, Festival Kreasi Anak Yatim Akan Awali Pagelaran Kalender Event 2025

Minggu, 12 Januari 2025 - 09:20 WIB

Terkuak! Korkab BSPS di Kabupaten Sumenep Diduga Terima Penghasilan 40M Lebih sepanjang 2024

Sabtu, 11 Januari 2025 - 15:34 WIB

Polsek Saronggi Ungkap Narkoba dan Amankan Pelaku di Jalan Raya

Sabtu, 11 Januari 2025 - 12:48 WIB

378.126 Ribu Rekening Tabungan Simpedes, Bukti Kepercayaan Masyarakat Bertransaksi Aman dan Mudah Hanya Di BRI

Sabtu, 11 Januari 2025 - 11:49 WIB

Polres Sumenep Amankan Pelaku Penganiayaan Anak di Sumenep

Sabtu, 11 Januari 2025 - 11:30 WIB

Cetak Kader yang Mampu Menjawab Tantangan Zaman, PC Kopri Jember Gelar SKK

Sabtu, 11 Januari 2025 - 10:40 WIB

Polres Sumenep Berhasil Tangkap Pelaku Curanmor Viar

Berita Terbaru