Harmoni Bumi Sumekar ; Silaturahmi dan Buka Bersama Bupati dengan Insan Media Berlangsung Sukses

- Pewarta

Rabu, 3 April 2024 - 18:46 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto. Silaturahmi Bupati Sumenep Bersama Ratusan Insan Media di Halaman PUJASERA

Foto. Silaturahmi Bupati Sumenep Bersama Ratusan Insan Media di Halaman PUJASERA

SUMENEP, nusainsider.com —- Bupati Sumenep, Ra Achmad Fauzi wongsojudo bersama dengan insan media dan sejumlah tokoh penting di Sumenep mengadakan acara silaturrahmi dan buka puasa bersama di Pujasera (belakang Kantor Pemda Sumenep) Rabu, 3 April 2024

Acara tersebut dihadiri langsung Kadis Informatika, Direktur RSUD, Kapolres, Dandim 0827/Sumenep, Kepala Pengadilan, Kepala Pengadilan Agama dan Ratusan media ini menjadi momentum penting untuk mempererat hubungan antara pemerintah daerah, media, dan berbagai lembaga lainnya.

banner 325x300

Dalam sambutannya, Bupati Sumenep menyampaikan bahwa peran penting media dalam memberikan informasi kepada masyarakat, Sehingga masyarakat yang tidak mengerti menjadi mengerti, yang tidak tahu menjadi tahu, dan yang tidak paham menjadi paham.

Nah, itu yang menurut kami salah satu peran rekan-rekan media,” ujar Bupati Fauzi.

Dia juga menambahkan bahwa media merupakan mitra penting bagi pemerintah daerah, kepolisian, TNI, pengadilan negeri, dan pengadilan agama dalam menyampaikan informasi kepada masyarakat.

Baca Juga :  Bekerjasama Dengan Ar-Raudah Computer, SMSI Sumenep Kembali Berbagi Ratusan Takjil Gratis

Acara ini juga menjadi ajang untuk memperkuat hubungan antara pemerintah daerah dengan berbagai instansi terkait serta media sebagai mitra kerja.

Kehadiran insan media pada acara ini diapresiasi sebagai bentuk kerjasama yang positif dalam membangun Sumenep ke depan.

Bupati Sumenep juga mengucapkan doa agar semua yang hadir diberikan kekuatan untuk menyelesaikan ibadah puasa dengan baik.

Acara silaturrahmi dan buka puasa bersama ini diharapkan dapat menjadi momentum untuk mempererat hubungan antara pemerintah daerah, media, dan berbagai pihak terkait demi kemajuan Sumenep yang lebih baik.

Terimakasih selama ini telah memberikan informasi, edukasi kepada publik sehingga masyarakat yang tidak mengerti menjadi mengerti, yang tidak tahu menjadi tahu dan yang tidak paham menjadi paham. Baik kegiatan pemerintahan maupun kemasyarakatan, formal maupun non formal, “Tutupnya.

Loading

Penulis : Mif

Berita Terkait

OPINI: Menuntut Ketegasan Aparat dalam Pemberantasan Rokok Ilegal
Tuntut Penegakan Hukum yang Adil untuk Jokowi, Ribuan Arek Suroboyo Gelar Aksi ke Polda Jatim
Berdasarkan Nomor 12 Tahun 2025, KPU Sumenep Serahkan SK Penetapan Bupati Terpilih 2025-2030
Pilkada Telah Usai, Bupati Achmad Fauzi Ajak Masyarakat Bangun Keharmonisan untuk Sumenep Berkelanjutan
Usai Putusan Mahkamah Konstitusi, KPU Sumenep Tetapkan Pasangan Faham Sebagai Bupati dan Wakil Bupati Sumenep 2025-2030
Usai Putusan MK, KPU Sumenep; Mari Kembali Merangkul Antara Satu sama Lain
Usai Putusan MK di Bacakan, KPU Sumenep Akan Segera Gelar Penetapan Pemenang Pilkada 2024
Usai Permohonan Perkara di Bacakan MK, Aktivis ALARM Ajak Masyarakat Sumenep Bersatu kembali Dukung Program Achmad Fauzi

Berita Terkait

Minggu, 9 Februari 2025 - 08:35 WIB

OPINI: Menuntut Ketegasan Aparat dalam Pemberantasan Rokok Ilegal

Jumat, 7 Februari 2025 - 16:44 WIB

Tuntut Penegakan Hukum yang Adil untuk Jokowi, Ribuan Arek Suroboyo Gelar Aksi ke Polda Jatim

Jumat, 7 Februari 2025 - 15:48 WIB

Berdasarkan Nomor 12 Tahun 2025, KPU Sumenep Serahkan SK Penetapan Bupati Terpilih 2025-2030

Jumat, 7 Februari 2025 - 14:20 WIB

Pilkada Telah Usai, Bupati Achmad Fauzi Ajak Masyarakat Bangun Keharmonisan untuk Sumenep Berkelanjutan

Kamis, 6 Februari 2025 - 21:32 WIB

Usai Putusan Mahkamah Konstitusi, KPU Sumenep Tetapkan Pasangan Faham Sebagai Bupati dan Wakil Bupati Sumenep 2025-2030

Rabu, 5 Februari 2025 - 23:36 WIB

Usai Putusan MK di Bacakan, KPU Sumenep Akan Segera Gelar Penetapan Pemenang Pilkada 2024

Rabu, 5 Februari 2025 - 22:59 WIB

Usai Permohonan Perkara di Bacakan MK, Aktivis ALARM Ajak Masyarakat Sumenep Bersatu kembali Dukung Program Achmad Fauzi

Rabu, 5 Februari 2025 - 21:01 WIB

Permohonan Perkara Pilkada Sumenep Nomor 206/PHPU.BUP-XXIII/2025 Tidak di Terima, MK Sebut Alasan dan Penyebabnya

Berita Terbaru