Kapolres Metro Bekasi Gelar Coffe Morning Perkuat Sinergitas Ciptakan Pilkada Damai

- Pewarta

Kamis, 19 September 2024 - 10:37 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BEKASI, nusainsider.com Kapolres Metro Bekasi Kombes Pol. Twedi Aditya Bennyahdi menggelar acara Coffe Morning bersama Forkopimda, Pelaksana Pemilu, Stakeholders serta berbagai elemen masyarakat dalam rangka pengamanan rangkaian pelaksanaan Pemilukada 2024.

Coffee Morning dilaksanakan di Gedung Promoter Mapolres Metro Bekasi, Jalan Ki Hajar Dewantara 1, Cikarang Utara, Kabupaten Bekasi. Kamis, (19/09/2024).

Kapolres Metro Bekasi memimpin langsung gelaran Coffee Morning dengan berbagai para tamu udangan yang terlibat dalam proses pelaksanaan Pemilukada 2024 membahas terkait pemeliiharaan situasi keamanan dan ketertiban selama berjalannnya rangkaian Pemilukada 2024 di Kabupaten Bekasi.

banner 325x300

Dalam pesannya, Kombes Pol Twedi menyampaikan agar terjalinnya Sinergitas Polri dengan Pemerintah, Pelaksana Pemilukada, dan berbagai elemen masyarakat dengan cara bersama mengimbau kepada Masyarakat untuk jaga perdamaian, keamanan, dan kenyamanan selama kampanye, pemilihan sampa pelantikan pasangan Cabup dan Cawabup yang akan memimpin Kabupaten Bekasi lebih baik lagi.

Baca Juga :  Kanwil Kemenag Jatim Hadirkan Dua Politisi Muda pada Acara JAMARAH

“Penting untuk kita bersama menjalin sinergitas yang lebih kuat lagi dalam memonitoring kelancaran tahapanm Pemilukada yang sedang berlangsung” Ajak Kapolres Metro Bekasi

Hal itu bisa kita terapkan dengan cara mengimbau kepada masyarakat untuk jaga perdamaian, keamanan, dan kenyamanan selama kampanye, pemilihan sampa pelantikan pasangan Cabup dan Cawabup.

“Karena pada hakikatnya pesta demokrasi merupakan ajang sukaria bukan bersitegang, karena hal ini kita lakukan demi masa depan Kabupaten Bekasi yang lebih baik lagi” Tambahnya

Kapolres Metro Bekasi juga menyoroti para pengurus Ormas (Organisasi Masyarakat) dan LSM (Lembaga Swadaya Masyarakat) dan Lembaga Politik agar turut mengambil peran penting dalam memastikan kampanye Pemilukada agar berjalan Damai

“Untuk Ormas, LSM dan Pengurus Parpol ini memiliki peran penting dalam peningkatan partisipasi Masyarakat dalam Pesta Demokrasi ini, yang saya harap bisa mendorong masyarakat agar lebih melek politik dengan aktif melaksakan hak pilihnya” Pungkas Twedi

Acara Coffe Morning ditutup dengan beramah tamah dan ditutup dengan sesi foto bersama para tamu undangan.

Loading

Penulis : Ran

Berita Terkait

Sebanyak 505 Personel Yang Terlibat Operasi Mantap Praja Dilakukan Cek Kesehatan Oleh Subsatgas Dokkes Polres Sumenep
Ribuan Masyarakat Bluto Kompak Dukung Pasangan FAHAM Menang
UMKM Dipersoalkan, Romli Paparkan Data Kemajuan UMKM di Era Bupati Fauzi
Paparkan Prestasi Cak Fauzi, Kiai Abd Hamid Ali Munir FAHAMKAN Masyarakat Duko
Antisipasi Maraknya Judol, Kapolres Sumenep Mendadak Cek Ponsel Anggotanya
Pasca Debat Kedua, Dukungan dari Masyarakat Pesisir Kepada Achmad Fauzi Kian Masif
Usai Debat Terbuka, Sahabat Muda AF Serahkan Karya Achmad Fauzi Terkait Keberpihakannya Kepada Kaum Muda
Debat Terbuka Relawan! Sahabat Muda AF Terpaksa Ungkap Data Negara Dihadapan Generasi Sumenep Hijau

Berita Terkait

Rabu, 13 November 2024 - 11:29 WIB

Sebanyak 505 Personel Yang Terlibat Operasi Mantap Praja Dilakukan Cek Kesehatan Oleh Subsatgas Dokkes Polres Sumenep

Senin, 11 November 2024 - 22:08 WIB

Ribuan Masyarakat Bluto Kompak Dukung Pasangan FAHAM Menang

Senin, 11 November 2024 - 18:41 WIB

UMKM Dipersoalkan, Romli Paparkan Data Kemajuan UMKM di Era Bupati Fauzi

Senin, 11 November 2024 - 13:10 WIB

Paparkan Prestasi Cak Fauzi, Kiai Abd Hamid Ali Munir FAHAMKAN Masyarakat Duko

Senin, 11 November 2024 - 11:11 WIB

Antisipasi Maraknya Judol, Kapolres Sumenep Mendadak Cek Ponsel Anggotanya

Senin, 11 November 2024 - 09:44 WIB

Pasca Debat Kedua, Dukungan dari Masyarakat Pesisir Kepada Achmad Fauzi Kian Masif

Senin, 11 November 2024 - 01:35 WIB

Usai Debat Terbuka, Sahabat Muda AF Serahkan Karya Achmad Fauzi Terkait Keberpihakannya Kepada Kaum Muda

Minggu, 10 November 2024 - 23:48 WIB

Debat Terbuka Relawan! Sahabat Muda AF Terpaksa Ungkap Data Negara Dihadapan Generasi Sumenep Hijau

Berita Terbaru