Kapolres Metro Bekasi Gelar Coffe Morning Perkuat Sinergitas Ciptakan Pilkada Damai

- Pewarta

Kamis, 19 September 2024 - 10:37 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BEKASI, nusainsider.com Kapolres Metro Bekasi Kombes Pol. Twedi Aditya Bennyahdi menggelar acara Coffe Morning bersama Forkopimda, Pelaksana Pemilu, Stakeholders serta berbagai elemen masyarakat dalam rangka pengamanan rangkaian pelaksanaan Pemilukada 2024.

Coffee Morning dilaksanakan di Gedung Promoter Mapolres Metro Bekasi, Jalan Ki Hajar Dewantara 1, Cikarang Utara, Kabupaten Bekasi. Kamis, (19/09/2024).

Kapolres Metro Bekasi memimpin langsung gelaran Coffee Morning dengan berbagai para tamu udangan yang terlibat dalam proses pelaksanaan Pemilukada 2024 membahas terkait pemeliiharaan situasi keamanan dan ketertiban selama berjalannnya rangkaian Pemilukada 2024 di Kabupaten Bekasi.

banner 325x300

Dalam pesannya, Kombes Pol Twedi menyampaikan agar terjalinnya Sinergitas Polri dengan Pemerintah, Pelaksana Pemilukada, dan berbagai elemen masyarakat dengan cara bersama mengimbau kepada Masyarakat untuk jaga perdamaian, keamanan, dan kenyamanan selama kampanye, pemilihan sampa pelantikan pasangan Cabup dan Cawabup yang akan memimpin Kabupaten Bekasi lebih baik lagi.

Baca Juga :  Kanwil Kemenag Jatim Hadirkan Dua Politisi Muda pada Acara JAMARAH

“Penting untuk kita bersama menjalin sinergitas yang lebih kuat lagi dalam memonitoring kelancaran tahapanm Pemilukada yang sedang berlangsung” Ajak Kapolres Metro Bekasi

Hal itu bisa kita terapkan dengan cara mengimbau kepada masyarakat untuk jaga perdamaian, keamanan, dan kenyamanan selama kampanye, pemilihan sampa pelantikan pasangan Cabup dan Cawabup.

“Karena pada hakikatnya pesta demokrasi merupakan ajang sukaria bukan bersitegang, karena hal ini kita lakukan demi masa depan Kabupaten Bekasi yang lebih baik lagi” Tambahnya

Kapolres Metro Bekasi juga menyoroti para pengurus Ormas (Organisasi Masyarakat) dan LSM (Lembaga Swadaya Masyarakat) dan Lembaga Politik agar turut mengambil peran penting dalam memastikan kampanye Pemilukada agar berjalan Damai

“Untuk Ormas, LSM dan Pengurus Parpol ini memiliki peran penting dalam peningkatan partisipasi Masyarakat dalam Pesta Demokrasi ini, yang saya harap bisa mendorong masyarakat agar lebih melek politik dengan aktif melaksakan hak pilihnya” Pungkas Twedi

Acara Coffe Morning ditutup dengan beramah tamah dan ditutup dengan sesi foto bersama para tamu undangan.

banner 325x300

Loading

Penulis : Ran

Berita Terkait

Resmi! CEO ALARM Serahkan Laporan Dugaan Peredaran Rokok Ilegal Dan TPPU Milik HM ke KPPBC Madura
Pamit dari Jabatan, Hj. Dewi Khalifah: Pengabdian Saya untuk Sumenep Tak Akan Berhenti
Naiknya HJE Rokok, Ancaman Baru bagi Penerimaan Negara? Ini Kata Aktivis ALARM
Menghindari Penyalahgunaan Profesi Wartawan, Dewan Pers Imbau Media untuk Perketat Pengawasan
Nelayan Masalembu Kecewa dengan Penegakan Hukum, Jailani: Kami Tidak Akan Diam
Madura Pop Talent Sumenep 2025 Berlangsung Sukses, 10 Peserta Melaju ke Babak Selanjutnya. Berikut Daftarnya
Bupati Sumenep Apresiasi Madura Pop Talent 2025, Harap Sumenep Jadi Pusat Seni Vokal Nasional
Gen Sumenep Gelar Turnamen Billiard, Moh Romli: Ajang Kompetisi dan Silaturahmi Pemuda

Berita Terkait

Senin, 17 Februari 2025 - 15:26 WIB

Resmi! CEO ALARM Serahkan Laporan Dugaan Peredaran Rokok Ilegal Dan TPPU Milik HM ke KPPBC Madura

Senin, 17 Februari 2025 - 10:38 WIB

Pamit dari Jabatan, Hj. Dewi Khalifah: Pengabdian Saya untuk Sumenep Tak Akan Berhenti

Minggu, 16 Februari 2025 - 22:07 WIB

Naiknya HJE Rokok, Ancaman Baru bagi Penerimaan Negara? Ini Kata Aktivis ALARM

Minggu, 16 Februari 2025 - 20:44 WIB

Menghindari Penyalahgunaan Profesi Wartawan, Dewan Pers Imbau Media untuk Perketat Pengawasan

Minggu, 16 Februari 2025 - 18:25 WIB

Nelayan Masalembu Kecewa dengan Penegakan Hukum, Jailani: Kami Tidak Akan Diam

Minggu, 16 Februari 2025 - 14:13 WIB

Bupati Sumenep Apresiasi Madura Pop Talent 2025, Harap Sumenep Jadi Pusat Seni Vokal Nasional

Minggu, 16 Februari 2025 - 13:50 WIB

Gen Sumenep Gelar Turnamen Billiard, Moh Romli: Ajang Kompetisi dan Silaturahmi Pemuda

Sabtu, 15 Februari 2025 - 21:35 WIB

Bukan Main! ALARM Sumenep Janji Bakal Audiensi ke Istana Presiden Usai Laporannya Masuk ke Ditjen Bea Cukai RI

Berita Terbaru